Update Program

Dokter Muda UNJANI Belajar dan Mengabdikan Diri di RBC

Setiap minggunya Program Rumah Bersalin Cuma-Cuma Sinergi Foundation kedatangan Dokter Muda dari Fakultas Kedokteran Unjani Bandung untuk bertemu ibu hamil dan belajar mengenai ilmu obstetri and gynecology. Salah satunya dengan mengikuti RBC Sapa Warga dan bertemu dengan banyak pasien, Dokter Muda bersama bidan menggelar penyuluhan kesehatan pada ibu dan anak yang hadir. Kehadiran Dokter Muda…

Baca selengkapnya

Inspirasi, Update Program

Member RBC Isi Waktu Pemeriksaan Kesehatan dengan Tilawah

Salah satu kebahagiaan yang bisa dilihat dari para member RBC adalah ketika menunggu panggilan untuk melakukan pemeriksaan kesehatan, para ibu hebat ini memilih menunggu sambil membaca al-qur’an. Alih-alih melakukan aktifitas lain, pasien RBC memilih membaca al-qur’an sebelum melakukan pemeriksaan kesehatan. Hal ini memang dibiasakan untuk para member RBC, dan menjadi salah satu program dari Layanan…

Baca selengkapnya

Event, Update Program

Kelas Senam Hamil RBC Sinergi Foundation

Selain memberikan persalinan gratis, Rumah Bersalin Cuma-Cuma juga memberikan kelas senam hamil untuk pasien yang terdaftar sebagai member jelang hari persalinan. Biasanya setiap memasuki usia 38 sampai 40 minggu, para ibu disarankan untuk mengikuti senam hamil di RBC. Senam hamil memberikan banyak manfaat diantaranya meningkatkan kecerdasan, meningkatkan kesehatan jantung bayi saat lahir dan mendukung bayi…

Baca selengkapnya

Update Program

RBC Terima Kunjungan PT Taspen dalam Bangun Kolaborasi

Senin (11/9) Rumah Bersalin Cuma-Cuma menerima kunjungan dan silaturahmi dari PT Taspen di Klinik RBC Jalan Holis, Caringin, Kota Bandung. Kunjungan ini sekaligus dalam rangka kolaborasi untuk hadirkan bantuan bagi ibu dhuafa. Bantuan yang dimaksud berupa pengadaan radiant warmer untuk bayi dhuafa baru lahir di Rumah Bersalin Cuma-Cuma. Sebab alat yang biasa digunakan kini telah…

Baca selengkapnya

Berita, Update Program

RBC Meriahkan Pembukaan Kuliner Rumah Jenderal Lembang dengan Cek Kesehatan

Rumah Bersalin cuma-cuma, kuliner rumah jenderal

Rumah Bersalin Cuma-cuma (RBC) – Sinergi Foundation hari ini ikut merayakan pembukaan Kuliner Rumah Jenderal di Lembang. Di sana, RBC membuka layanan cek kesehatan sederhana, sambil membuka kesempatan berinfak. Sebanyak 75 pengunjung memanfaatkan layanan tersebut. Mereka kemudian mendapatkan pemeriksaan kolesterol, asam urat, gula darah dan tensi. selain memeriahkan peresmian Kuliner Rumah Jenderal – Lembang, yang…

Baca selengkapnya

1 3 4 5 6 7 12
Assalamualaikum, Sinergi Foundation!