Berita

Ina Cookies Percayakan Zakat Perusahaan Kepada Sinergi Foundation

Jum’at (20/10) PT Favori Corp Sedaya atau akrab dengan brand Ina Cookies mempercayakan zakat perusahaannya kepada Sinergi Foundation. Dalam kegiatan penyalurannya Ina Cookies bersama Sinergi Foundation menyiapkan 150 paket sembako. Penyaluran dilaksanakan di Jl. Bojong Koneng No. 8, Kecamatan Cibeunying Kidul Kota Bandung, paket sembako ini diberikan kepada warga RW 15, 19, dan 20, Bojongkoneng,…

Baca selengkapnya

Event

Sinergi Foundation Turut Partisipasi dalam Gelaran Tabligh Akbar

Minggu (1/10) Sinergi Foundation menghadiri gelaran Tabligh Akbar dengan tema “Meneladani Akhlak Rasulullah Salallahu’alaihi wassalam” bersama Syekh Hussein Ali Jaber. Acara ini digelar di Masjid Al Lathiif, Kota Bandung oleh AQSA COMMUNICATION. Dalam kegiatan ini Sinergi Foundation menyapa jamaah melalui booth yang disediakan di sekitar masjid. Serta memberikan fasilitas bagi siapa saja yang ingin mengetahui…

Baca selengkapnya

Inspirasi, Update Program

Member RBC Isi Waktu Pemeriksaan Kesehatan dengan Tilawah

Salah satu kebahagiaan yang bisa dilihat dari para member RBC adalah ketika menunggu panggilan untuk melakukan pemeriksaan kesehatan, para ibu hebat ini memilih menunggu sambil membaca al-qur’an. Alih-alih melakukan aktifitas lain, pasien RBC memilih membaca al-qur’an sebelum melakukan pemeriksaan kesehatan. Hal ini memang dibiasakan untuk para member RBC, dan menjadi salah satu program dari Layanan…

Baca selengkapnya

Event, Laporan Penyaluran, Update Program

RBC Sinergi Foundation Buka Pijat Bayi untuk Dhuafa

Beginilah potret si kecil merasakan kenyamanan saat menjalani pijat bayi di RBC Soreang. Terlihat betapa nyamannya sang bayi mendapatkan pijatan lembut dari sang bidan. RBC Soreang memang memberikan layanan pijat bayi gratis untuk member yang datang. Layanan ini termasuk salah satu layanan yang diberikan kepada member hingga anak usia dua tahun. Pijat bayi ini bermanfaat…

Baca selengkapnya

1 2 3 30
Assalamualaikum, Sinergi Foundation!