Berita, Update Program

Universiti Teknologi MARA Malaysia Lakukan Kunjungan ke Wakaf Produktif Sinergi Foundation

Kamis (1/9/22) kemarin, Sinergi Foundation kedatangan tamu dari negeri jiran, Malaysia. Rombongan akademisi dari Universiti Teknologi MARA ini dipimpin Muhammad Azwan Sulaiman PhD, Peneliti Senior (Senior Researcher) di salah satu kampus kenamaan di Malaysia tersebut. Land of Wakaf Teras Lembang menjadi destinasi wakaf pertama yang dikunjungi. Diskusi ihwal konsepsi pengembangan wakaf di Teras Lembang pun…

Baca selengkapnya

Assalamualaikum, Sinergi Foundation!