Berita, Laporan Penyaluran

Kurban Sapi Pertama Kali di Kampung Tonjong

Mukhlis Bersyukur Kampungnya Dapat Kurban Sapi

Kurban Sapi Pertama Kali – Bersyukurnya Mukhlis Bachtiar, Ketua DKM Kampung Tonjong, Desa Sukasirna, Kecamatan Campaka Mulya, Kabupaten Cianjur. Dengan ceria ia mengungkapkan rasa bahagianya usai menyembelih hewan persembahan dari Maybank Syariah melalui program Sinergi Foundation. “Warga antusias banget, Ini pertama kalinya kami dapat kurban sapi alhamdulillah bersyukur banget”, ujar Mukhlis dengan senyum merekah. Mukhlis…

Baca selengkapnya

Berita, Laporan Penyaluran

Kurban 2023 Hadirkan Sapi Simental Untuk Warga Gunung Kancana

Kurban 2023 Ibu-Ibu Kampung Gunung Kancana

Kurban 2023 – Tim Sinergi Green Kurban Sinergi Foundation kembali berkeliling ke pelosok daerah. Kali ini pelosok yang dikunjungi adalah daerah kebun teh Cianjur. Pukul 7 pagi area penyembelihan di Kampung Gunung Kancana, Desa Cibokor, Kecamatan Cibeber, Kabupaten Cianjur sudah padat oleh warga sekitar. Warga Gunung Kancana antusias untuk melihat proses penyembelihan seekor sapi simental…

Baca selengkapnya

Berita, Laporan Penyaluran

Bahagianya Idul Adha Angga dan Isan, “dagingnya mau disate di rumah”

Idul Adha Isan dan Angga

Bahagianya Idul Adha Untuk Anak – Tak hanya orang dewasa yang antusias melihat proses penyembelihan, anak-anak Kampung Tonjong, Cianjur turut meramaikan penyembelihan kurban yang dilaksanakan pada hari pertama idul adha. Begitu hewan disembelih, Isan dan Angga salah satu anak Kampung Tonjong mengaku tak takut melihat prosesi penyembelihan. Menonton dari jarak aman, mereka terlihat antusias untuk…

Baca selengkapnya

Berita, Laporan Penyaluran

Kurban Sapi Persembahan Maybank Syariah Bahagiakan Idul Adha Warga Kampung Tonjong, Cianjur

Dokumentasi sebelum penyembelihan

Kurban Sapi di Cianjur – Setelah membelah bukit, menapaki jalan terjal akhirnya tim Green Kurban Sinergi Foundation tiba di Kampung Tonjong, Desa Sukasirna, Kecamatan Campakamulya, Kabupaten Cianjur untuk mengantarkan satu hewan kurban pemberian dari Maybank Syariah Indonesia. Pemotongan hewan kurban berupa sapi seberat 250kg dilakukan di hari pertama idul adha, yakni pada Kamis (29/1) usai…

Baca selengkapnya

Berita, Kerjasama, Laporan Penyaluran

Green Kurban Bersama Maybank Syariah Salurkan Bantuan Kurban

Green Kurban bersama MAybank Syariah

Green Kurban – Dalam rangka menyambut Hari Raya Idul Adha 1444 H Maybank Syariah berkolaborasi dengan Green Kurban Sinergi Foundation untuk Program Kurban Peduli . Melalui Dana Kebajikan, Maybank Syariah hadirkan sapi untuk dikurbankan dan disalurkan ke daerah-daerah pelosok bersama titipan kurban lainnya. Hewan kurban ini disalurkan di Kampung Tonjong, Desa Sukasirna, Kecamatan Cibeber, Kabupaten…

Baca selengkapnya

Berita, Laporan Penyaluran, Update Program

Bismillah, Pengecoran Jembatan di Desa Gelar Pawitan Dimulai!

Setelah beberapa waktu lalu dilakukan pemasangan gelagar baja seberat 7.632 kg dengan perjuangan yang luar biasa. Kini memasuki tahap akhir pengerjaan jembatan, yakni pengecoran. Dibantu seluruh warga Desa Gelar Pawitan, pengecoran dapat dilakukan tanpa kesulitan. Tinggal menunggu cor-coran kering, jembatan pun siap dimanfaatkan oleh 1.800 warga di Desa Gelar Pawitan. Sahabat, bagi warga Desa Gelar…

Baca selengkapnya

Assalamualaikum, Sinergi Foundation!