Berita, Laporan Penyaluran, Palestina, Update Program

Sinergi Foundation Salurkan Puluhan Paket Bahan Makanan Pokok untuk Para Pengungsi di Al-Maghazi dan Deir Al-Balah, Gaza Tengah

bantuan palestina

90 hari sudah Genosida terjadi di Palestina. Lebih dari 23.000 warga Palestina tewas dan 58.926 lainnya terluka dalam serangan zionist sejak 7 oktober lalu. Hingga kini pasukan zionist masih terus menggempur Gaza. Kini telah lebih dari 85 persen populasi di Jalur Gaza telah menjadi pengungsi, kata Badan Bantuan dan Pekerjaan PBB untuk Pengungsi Palestina. Alhamdulillah,…

Baca selengkapnya

Assalamualaikum, Sinergi Foundation!